You must have JavaScript enabled in order to use this theme. Please enable JavaScript and then reload this page in order to continue.
Loading...
Logo Desa Karangkemiri
Karangkemiri

Kec. Kemangkon, Kab. Purbalingga, Provinsi Jawa Tengah

PEMERINTAH DESA KARANGKEMIRI MELAYANI DENGAN SEPENUH HATI, SENANG HATI DAN HATI-HATI

PROFIL WILAYAH DESA

Magang Dinkominfo 23 Oktober 2025 Dibaca 85 Kali

Desa Karangkemiri adalah Desa yang terletak di wilayah Kemangkon Kabupaten Purbalingga,dengan jarak tempuh ke Ibu Kota  -/+ 10 km,jumlah penduduk 3130 jiwa dan 938 KK yang terdiri dari laki-laki 1583 jiwa dan perempuan 1547 jiwa. Secara geogravis Desa Karangkemiri perbatasan dengan  :

 

  1. Sebelah utara berbatasan dengan Desa Gambarsari
  2. Sebelah selatan berbatasan dengan Desa Senon
  3. Sebelah barat Berbatasan dengan Desa Pegandekan
  4. Sebelah timur berbatasan dengan Desa Bakulan

 

            Desa Karangkemiri dari jaman dahulu merupakan desa pertanian dengan luas lahan sawah 108,25 ha dengan jumlah penduduk 2.150 ,78 % merupakan petani, baik petani buruh maupun penggarap.



Beri Komentar
Komentar baru terbit setelah disetujui oleh admin
CAPTCHA Image

APBDes 2026 Pelaksanaan

APBDes 2026 Pendapatan

APBDes 2026 Pembelanjaan